3 Tanda Status WA di Privasi yang Harus Diketahui Pengguna

Indonesia Bergerak

Banyak sekali pengguna yang menanyakan terkait bagaimana cara untuk mengetahui bahwa Whatsapp kita di privasi oleh orang lain. Apakah kita bisa menganalisa bahwa pengguna tersebut telah memprivasi story WA mereka terhadap kita.

Jangan khawatir, kebetulan kali ini admin akan membahas beberapa tanda status WA di privasi oleh pengguna lain sehingga menyebabkan kita tidak bisa melihat status yang dibuat olehnya.

Tanda Status WA di Privasi oleh Pengguna Lain

1. Tidak Muncul Status Whatsapp

Tentu saja hal yang bisa diketahui dan analisis pengguna yaitu mulai dari status tidak muncul. Tanda status di Whatsapp telah di privasi oleh pengguna lain bisa diketahui dengan tidak ada history status pada orang tersebut.

Jadi jika Anda telah lama tidak melihat story WA orang tersebut sama sekali, padahal orang tersebut tergolong sangat aktif mengunggah story WA bisa jadi kontak Anda telah di privasi sehingga Anda pun tidak bisa melihat story WA orang lain.

2. Menggunakan Aplikasi Pendeteksi Story Hide

Untuk mengetahui apakah kita di privasi dari status pengguna lain bisa melihatnya melalui tanda pada aplikasi pendeteksi. Seperti pada pembahasan sebelumnya mengenai cara melihat status Whatsapp yang di privasi oleh orang lain.

Jadi kita bisa melihat tanda story Whatsapp telah di privasi oleh pengguna lain dengan menggunakan aplikasi pendeteksi status WA yang sudah dibahas pada kesempatan sebelumnya.

3. Foto Profil Bewarna Putih

Hal yang paling mencolok jika status kita di sembunyikan oleh pengguna lain bisa di lihat dengan melihat tanda-tanda pada akun tersebut. Tanda status WA di privasi bisa dilihat dari gambar profil yang tib-tiba berubah putih atau tanpa foto profil.

Foto yang tiba-tiba menjadi putih di Whatsapp bisa dikatakan Anda telah di blokir oleh pengguna tersebut. Padahal tadinya pengguna tersebut ada foto profilnya, jika Anda telah di blokir oleh pengguna lain maka secara otomatis status mereka tidak akan terlihat oleh Anda.

Jadi jangan heran jika Anda sudah tidak melihat story WA orang tersebut karena kontak WA Anda sudah di blokir oleh pengguna tersebut. Jika terjadi demikian untuk memastikan Anda di blokir atau tidak silahkan kirim pesan kepada si target.

Jika pesan yang Anda kirim centang 1 saja kemungkinan besar bahwa Anda telah di blokir oleh pengguna WA tersebut. Segera menemui orang tersebut dan menanyakan kenapa kontak Whatsapp Anda di blokir dan apa alasannya.

Nah itu dia beberapa tanda status WA yang di privasi oleh teman di kontak kita, jadi dengan melihat pembahasan diatas. Tentu kini Anda sudah tidak perlu bertanya kenapa status Whatsapp teman tidak muncul lagi dan apa penyebabnya.

Demikian informasi ini bisa kami sampaikan untuk Anda jika ada pertanyaan atau ada yang kurang jelas bisa memberikan komentar di bawah ini. Untuk request artikel terkait permasalahan Whatsapp Anda juga bisa berkomunikasi dengan kami melalui email yang sudah di sediakan pada laman kontak atau about.

Semoga pembahasan kali ini mengenai beberapa tanda yang bisa pengguna ketahui untuk melihat apakah story WA teman kita di sembunyikan dari kita atau tidak. Selamat mencoba!

Bagikan:

Tags

Leave a Comment